Harga Cooker Hood Rinnai dengan Desain Stylish

Salah satu pertimbangan untuk memilih produk cooker hood adalah dengan memperhatikan desain yang dipunyai. Dimana desain juga penting untuk membuat tampilan dapur dengan cooker hood akan bersatu padu. Sekarang ini ada banyak cooker hood yang menawarkan desain stylish dan modern yang bisa dipilih, sehingga bisa melengkapi tampilan dapur menjadi modern. Seperti Insert Series dari Cooker Hood Rinnai yang mempunyai desain stylish. Bagi yang menginginkan cooker hood stylish tersebut bisa memilih produknya seperti berikut ini:

  1. Cooker Hood Rinnai RH T306 SSV

Pilihan cooker hood pertama adalah Rinnai RH T306 SSV. Produk ini mempunyai harga cooker hood Rinnai yang cukup terjangkau yaitu 1,7 jutaan. Sedangkan untuk spesifikasi dan kelebihan produk ini adalah:

  • Mempunyai berat 16000 gram.
  • Mempunyai daya exhaust 15200 ft3/h dengan daya 125 watt.
  • Mempunyai teknologi low noise level, mechanical control, dan ventilation system.
  • Menawarkan keunggulan dapat menghisap asap dan membersihkannya dengan lebih optimal dan cepat. Selain itu juga mempunyai ventilation system sehingga menjaga dapur tidak berbau dan tetap bersih.
  1. Rinnai Cooker Hood RH T319 SSV

Pilihan produk selanjutnya adalah Rinnai cooker hood RH T319 SSV yang mempunyai harga 2,3 jutaan. Produk dengan harga cooker hood Rinnai lebih mahal ini mempunyai beberapa keunggulan yang bisa didapatkan yaitu:

  • Mempunyai berat 16000 gram dengan daya exhaust 30.100 ft3/h.
  • Mempunyai daya listrik 220 watt.
  • Dilengkapi dengan teknologi low noise level, mechanical control, dan ventilation system.
  • Produk ini mempunyai keunggulan dapat membuat langsung asap dan mensirkulasikannya sehingga mempunyai udara yang lebih bersih dan tidak berbau ketika memasak di dapur.
  1. Rinnai Cooker Hood RH G808 SSVE R

Pilihan produk ketiga mempunyai harga paling tinggi yaitu RH G808 SSVE R dengan harga hingga 6,7 jutaan. Produk ini mempunyai spesifikasi seperti berikut:

  • Mempunyai berat 15000 gram.
  • Mempunyai daya exhaust 28.252 ft3/h dengan daya listrik 380 watt.
  • Mempunyai teknologi low noise level, delay cut off timer, ventilation system, remote control, dan external motor.
  • Membuat dapur tidak berbau, menjadi bersih, dan nyaman digunakan.